Sedikitnya 200 pelari yang siap bergabung dalam acara yang akan dibuka Wagub Cok Ace pada 26 November 2021 . Para pelari tersebut datang dari berbagai kalangan, baik dari atlet, penggiat olah raga lari, hingga masyarakat biasa.
Acara kali ini sudah dipersiapkan benar-benar sesuai dengan aturan protokol kesehatan pencegahan penyebaran Covid-19. Pihaknya, bekerjasama dengan peduliLindungi serta dengan beberapa vendor aplikasi pencegahan Covid-19.
“Kami harap dengan cara ini anak-anak bisa merasakan kehangatan rumah serta keluarga seutuhnya,” tandasnya sembari menyebutkan, SOS berdiri di Bali selama 30 tahun dan mengasuh sekitar 500 anak hingga mereka mandiri. (roh)
Bahaya Covid masih Mengancam, jangan Kendor dan Abai Protokol Kesehatan
Wagub Cok Ace mengapresiasi serta mendukung penuh acara Lari Amal Ultramarathon yang bisa menjadi ajang promosi kepada dunia bahwa saat ini Bali sangat aman untuk dikunjungi.
Pandemi Covid-19 yang berkepanjangan banyak meninggalkan duka. Salah satunya adalah bagi anak-anak yang kehilangan orang tua akibat terinfeksi virus Covid-19.
Acara ini juga bisa menjadi ajang promosi kepada dunia bahwa saat ini Bali sangat aman untuk dikunjungi dengan tingkat infeksi yang kian hari kian melandai.
Menggandeng Ormas untuk Membantu Sosialisasi Prokes di Kabupaten Kendal