MODENA Professional Siap Gerakkan Pariwisata dan Bisnis Kuliner di Bali

Beragam inovasi produk MODENA Professional siap mendukung untuk menggerakkan kembali industri pariwisata dan bisnis kuliner di Bali

18 Maret 2022, 15:32 WIB

Pada kesempatan sama, Product Marketing MODENA Suherman Baslim mengungkapkan, Electric Deep Fryer  FF 4210 ES dari MODENA ini memiliki kapasitas sampai 5,5 L sehingga bisa menggoreng banyak bahan makanan sekaligus.

Dilengkapi juga dengan fitur adjustable temperature, pengguna bisa dengan leluasa mengatur suhu yang diinginkan agar hasil makanan lezat dan renyah.

MODENA Professional juga hadirkan Gas Rice Cooker CR 1001 G, yaitu pemasak nasi dengan kapasitas besar sampai dengan 10 liter untuk kebutuhan restoran dan katering,” ungkap Suherman Baslim.

Terinspirasi Sambal Matah Bali, Artis Glenn dan Chelsea Geluti Bisnis Kuliner

Desain spesial pemasak nasi dengan wind proof ini dimaksudkan untuk menjaga panas dari angin sehingga panas di dalamnya menjadi lebih stabil.

Untuk menjaga makanan dan minuman tetap awet dan terjaga kualitasnya Suherman soroti produk Counter Chiller CC 3180 yang memiliki desain elegan dengan bahan stainless steel 204 food grade material di bagian dalam dan luarnya.

“Produk ini memiliki temperatur yang dinamis yaitu -2°C hingga +10° dan ventilated cooling system yang membuat proses pendinginan menjadi lebih cepat sehingga kualitas bahan makanan pasti terjaga dengan baik,” kata Suherman Baslim menjelaskan.

Demoday FSI, Kemenparekraf Harapkan Kuliner Berkembang Menjadi Tuan Rumah di Negeri Sendiri

Berita Lainnya

Terkini