GPDRR 2022, Media Diharapkan Bangun Kesadaran Publik dalam Pengurangan Risiko Bencana

Usman Kansong menyatakan peran media cukup penting dalam umembangun kesadaran publik untuk menghadapi ancaman bencana.

10 Maret 2022, 20:55 WIB

Media bagian pentaheliks penanggulangan bencana memiliki kemampuan dalam mengkomunikasikan dan menggerakkan masyarakat dengan penjangkauan secara luas kepada masyarakat.

“Risiko adalah urusan bersama. Menghadapi risiko, kita memiliki tanggung jawab untuk mewujudkan resiliensi bangsa,” ujar Raditya Jati.

Tenaga Ahli Utama Kantor Staf Presiden Widiarsi Agustina menyampaikan event GPDRR ini bukan hanya seremoni.

BNPB Tanam Pohon Pantai, Tandai Peringatan Hari  Kesadaran Tsunami se-Dunia

GPDRR ini merupakan semangat untuk ketangguhan,” ujar Widiarsi.

Di hadapan para jurnalis Bali, Widiarsi berpesan peran mereka terhadap roh jurnalistik yaitu kerja mengabdi kemanusiaan.

Terkait dengan penyelenggaraan GPDRR di Indonesia, ia mengatakan bahwa sisi kemanusiaan ini yang harus diwujudkan. Persoalan risiko tidak bisa dilakukan oleh setiap individu atau satu bangsa.

BNPB Pastikan Peralatan Pendukung Penanggulangan Bencana Hadapi Puncak Kemarau dan Awal Penghujan

Artikel Lainnya

Terkini